Review Film Sun Children: Perjuangan Ali Tak Secerah Matahari
Libur lebaran kali ini saya nonton film Sun Children, karena kebetulan lagi ada kerjaan online jadi sambilan kerja sambil rehat dengan nonton film. Gak ke destinasi wisata manapun, berhubung juga kan…